"Semoga apa yang kita lakukan hari ini dapat menjadi langkah awal yang baik bagi terwujudnya Papua yang lebih damai, sejahtera, dan maju," demikian pesan Pj Gubernur dalam sambutan.
Acara pelantikan panitia seleksi Anggota DPR Papua selain dihadiri pejabat- pejabat Pemerintah Pusat, juga dihadiri Pemerintah Daerah, yaitu; Pejabat Gubernur Papua, Pejabat Gubernur Papua Barat, Pejabat Gubernur Papua Selatan, Pejabat Gubernur Papua Tengah, Pejabat Gubernur Papua Pegunungan, Pejabat Gubernur Papua Barat Daya diwakili Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dr. Sellvyna Sangkek,SE,.M.Si, Ketua DPR Papua, Ketua DPR Papua Barat, Ketua DPR Papua Barat Daya, Ketua MRP Prov Papua, Ketua MRP Prov Papua Barat, Ketua MRP Prov Papua Selatan, Ketua MRP Prov Papua Tengah, Ketua MRP Prov Papua Pegunungan, Ketua MRP Prov Papua Barat Daya, Kepala Kejaksaan Tinggi Papua, dan Kepala Kejaksaan Tinggi Papua Barat Daya.
Baca Juga:
"Refleksi 23 Tahun Otonomi Khusus Papua: Langkah Strategis Membangun Papua Barat Daya"
[Redaktur: Amanda Zebahor]