Ia berpesan masyarakat, media, dan pihak lain diminta untuk berpegang pada informasi resmi dan tidak mudah terprovokasi oleh narasi yang tidak dapat dipertanggungjawabkan.
Dengan klarifikasi ini, Yance berharap semua pihak dapat memahami bahwa perkara yang sedang berjalan adalah perkara hukum, bukan konflik pribadi atau rumah tangga.
Baca Juga:
Pelecehan Seksual di Dalam Bus, Transjakarta Dukung Korban Tempuh Jalur Hukum
"Fokus utama adalah memberikan ruang aman bagi korban Bunga untuk memperjuangkan hak-haknya tanpa intimidasi maupun pengalihan isu," demikian Yance Dasnarebo.
[Redaktur: Hotbert Purba]