Sementara itu, dikutip keterangan Direktur YLBH Sisar Matiti, Yohanes Akwan, SH., melalui grup WhatsApp.
“Beruntung, beliau selamat dari insiden maut tersebut,” tulis Yohanes Akwan, Rabu (17/7/2024)
Baca Juga:
Meninggalnya Aktivis HAM Papua Yones Douw, Yan Christian Warinussy: "Mengejutkan Jaringan Damai Papua dan LP3BH Manokwari"
“Kami para pengacara mengutuk keras tindakan biadab ini. Kami juga meminta Polda Papua Barat untuk mengusut tuntas peristiwa ini,” tegas Yohanes Akwan.
Sampai berita ini diturunkan belum ada pernyataan resmi dari pihak kepolisian di Manokwari, Papua Barat.
[Redaktur: Hotbert Purba]