Hermanto Suaib, mantan Rektor Universitas Muhammadiyah (UNAMIN) Sorong ini menyampaikan sesuai visi misi PAHAM, pihaknya mengatakan akan menyiapkan regulasi pendidikan yang berkesinambungan di Papua atau program pendidikan yang berkelanjutan.
"Tidak mungkin kita maju kalau tidak ditunjang dengan pendidikan, jadi kita harus memilih pemimpin yang punya kapasitas pemimpin yang tidak belajar lagi, yang pasti sudah berpengalaman," ucap Hermanto Suaib.
Baca Juga:
Bawaslu Kota Sorong Sinergitas dengan Media, Pengawasan Tahapan Pilkada Serentak 2024
Jadi semua itu ada pada kami, "Pasangan Petronela Kambuaya dan Hermanto Suaib dengan pilihan nomor 1," demikian Calon Wakil Wali Kota Sorong Hermanto Suaib.
[Redaktur: Amanda Zebahor]