Siapa yang saat itu (Desember 2014) menduduki posisi sebagai Komandan Rayon Militer (Korem) 173 di Biak?
Tidak kah yang bersangkutan juga dimintai pertanggungjawaban nya ?
Baca Juga:
Presiden Jokowi Diharapkan Memberi Perhatian Khusus Sejumlah Dugaan Pelanggaran HAM Berat Masa Lalu di Tanah Papua
Siapa yang saat itu selaku Panglima Kodam XVII/Cenderawasih ?
Dimana posisi pertanggungjawaban nya secara hukum dan komando militer ?
“Saya kira pertanyaan ini dapat menjadi catatan dalam kita bersama mengkawal proses hukum perkara dugaan pelanggaran HAM tanggal 8 Desember 2014 di Lapangan Karel Gobay, Enarotali, Paniai tersebut”, ujar Yan Christian Warinussy.
Baca Juga:
Komnas HAM Kawal Pelanggaran HAM di Papua, LP3BH Manokwari: Bagaimana Tentang Kasus Dugaan pelanggaran HAM Berat Wasior dan Wamena
Sehingga dapat memenuhi rasa keadilan yang hidup di tengah masyarakat Papua, khususnya keluarga para korban di Kabupaten Paniai, Provinsi Papua, tutupnya. [hot]