Sementara, Supriyanto selaku Kasi Penyelenggara Budha mengatakan perayaan Hari Tri Suci Waisak sendiri diperingati oleh umat Buddha untuk memperingati tiga peristiwa besar dalam kehidupan Siddhartha Gautama, yaitu kelahiran, pencerahan, dan parinibbana (wafat).
“Hari raya ini memiliki makna spiritual yang mendalam bagi umat Buddha di seluruh dunia, dan menjadi momen refleksi dan penghayatan ajaran-ajaran Buddha,” demikian Supriyanto. [Redaktur: Hotbert Purba]