Wahananews-Papua Barat | Hai #Electrizen. Tahukah kalian, kalau penyebab terjadinya padam itu dibagi menjadi dua, apa aja itu?
Yuk simak informasi berikut :
Baca Juga:
Libur Nataru, Aplikasi PLN Mobile Siap Pandu Temukan SPKLU Bagi Electrizen
1. Pemadaman terencana yaitu pemadaman yang dilaksanakan dengan dilakukannya pemberitahuan terlebih dahulu kepada pelanggan yang terdampak karena akan dilaksanakan pekerjaan pemeliharaan guna menjaga kehandalan jaringan listrik
2. Pemadaman tidak terencana yaitu pemadaman yang terjadi diluar dugaan yang tidak adanya pemberitahuan sebelumnya dan terjadi secara spontan seperti gangguan alam yang tidak bisa dikendalikan.
Nah sekarang sudah tau kan ragam pemadaman, tapi kita juga bisa lho mengurangi resiko terjadinya padam. Yaitu dengan cara tidak menanam pohon disekitar jaringan.
Baca Juga:
PLN Jamin Ketersediaan Infrastruktur: 38 Titik SPKLU dengan 64 Unit EV Charger untuk Mudik Nataru
#Electrizen juga bisa datang dan lapor ke PLN terdekat untuk melaporkan bahwa pohon disekitar rumah sudah mendekat ke jaringan PLN
Yuk jaga jaringan kelistrikan kita supaya tidak terjadi padam
#PLNUntukIndonesia
#PLNTerbaik
#PLNULPFakfak. [hot]