Agustinus meminta Pemkab Maybrat mengutamakan aset alam menjadi prioritas utama, sebab ikon Maybrat sebagai wisata Kali Framau, Kali Kaca Danau Uter, Kali Ombak, ini merupakan ikon wisata Lokal kita, ujar Agustinus Semunya.
Agustinus menyampaikan pentingnya menjaga lingkungan, wajib harus kita tanamkan sejak dini. Penebangan hutan secara liar/pembalakan hutan, polusi air dari limbah industri dan pertambangan, polusi udara, dan masalah mengenai rusaknya lingkungan kita khususnya di Indonesia bukan merupakan masalah yang baru lagi, yang seharusnya dibenahi segera mungkin.
Baca Juga:
Kejar Target Bauran Energi, PLN Operasikan 2 PLTM
Jangan korbankan potensi keaslian alam hanya untuk investasi mengatasnamakan kepentingan rakyat sesaat, perlu analisa dampak lingkungan, pungkas Agustinus Semunya. [hot]